Breaking

Jumat, 07 Juli 2017

Cara Bermain Game Online Capsa Susun





Panduan Bermain Capsa Susun - Dalam permainan Capsa Susun, setiap pemain akan dibagikan 13 buah kartu, dan pemain bertugas untuk menyusun ke-13 buah kartu tersebut menjadi susunan kartu terbaik. Kartu akan dibagi menjadi 3 susunan baris. Susunan kartu paling bawah harus memiliki nilai kombinasi lebih besar dibandingkan kartu tengah, demikian pula kartu tengah harus mempunyi nilai kombinasi yang lebih tinggi daripada kartu teratas.

Berikut adalah susunan kombinasi kartu Capsa Susun dari mulai yang terbaik hingga terendah :
Royal Straight Flush
Straight Flush
Four of a Kind
Full House
Flush
Straight
Three of a Kind
Double Pair
Pair
♠ Dragon → Merupakan urutan kartu tertinggi/terbesar di dalam permainan Capsa Susun. Dimana kartu yang dimiliki harus lengkap semua dan tidak harus warna dan bunga yang sama.








♠ Royal Flush → Kombinasi ini merupakan urutan tertinggi kedua dimana angkanya adalah 5 kartu tertinggi yang harus berututan mulai dari 10-A
♠ Straigh Flush → Merupakan kombinasi 5 kartu berurutan yang memiliki bunga sama namun tidak ditentukan dimulai dari angka berapanya
♠ Four of a Kinds → Merupakan kombinasi 4 buah kartu yang memiliki angka sama ditambah 1 kartu lagi yang bebas. Kombinasi ini juga disebut dengan istilah piting atau sikil. Apabila lawan juga memiliki kartu yangsama yaitu four of a kind, maka yang keluar sebagai pemenangnya adalah yang memiliki nilai kartu terbesar di dalam 4 kartu tersebut.
♠ Full House → Adalah kombinasi antara two pair dan three of a kind/threes. Urutan kombinasinya ditentukan dari nilai threes nya. Seandainya kamu memiliki kartu pair 6 dan threes K maka full house nya adalah King. Full House juga sering disebut dengan Polo
♠ Flush → Adalah kombinasi 5 kartu yang memiliki bunga yang sama. Apabila lawan memiliki bunga yang sama, maka akan dilihat dari angka yang tertinggi.
♠ Straight → Merupakan kombinasi 5 kartu dengan angka berurutan namun jenis bunga tidak harus sama.
♠ Three of a Kind → Merupakan kombinasi 3 buah kartu yang memiliki angka sama dan 2 kartu pelengkap dengan angka acak
♠ Two Pair → Merupakan kombinasi 2 buah kartu yang memiliki angka sama sebanya 2 pasang dan 1 kartu lain sebagai pelengkap. Two Pair juga biasa disebut dengan double pair.
♠ One Pair → Adalah kombinasi 2 buah kartu yang memiliki angka sama yang dilengkapi dengan 3 kartu dengan angka acak.








Sistem Penghitungan:
►Pemain akan diberikan waktu untuk menyusun kembali kartu mereka yang sudah dibagikan dan sudah di susun tadi.
►Pada saat waktu yang diberikan habis, maka penghitungan akan segera dimulai.
►Perhitungan dilakukan dari susunan paling bawah, tengah, dan paling atas dan akan dihitung antar player (head to head) .
►Disetiap susunan akan mendapatkan nilai 1 point
►Tembus merupakan keadaan dimana satu pemain menang dari player lainnya di setiap susunan bawah.
►PAO merupakan situasi dimana player salah menyusun kartunya.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar